Wiring Yamaha Jupiter MX T135 LC
Thursday, February 6, 2025
Halo guys, kali ini mimin membagikan artikel mengenai wiring lagi ya tepatnya wiring milik Yamaha Jupiter MX T135 LC.
Tanpa panjang lebar langsung saja ya simak gambar dan keterangan di bawah ini.
A. Keterangan :
- Kunci kontak
- Rectifier/regulator/kiprok
- Fuse/sekring
- Battery/aki 12 volt
- Dinamo starter
- Relay starter
- Holder sebelah kanan
- Switch starter
- Bagian spul dan pulser (Soket dengan warna kabel W/Y-R/B merupakan soket dari spul pengisian dan lampu, sedangkan soket dengan warna kabel W/R merupakan soket dari pulser pengapian)
- CDI unit
- Koil pengapian
- Busi atau spark plug
- Sensor TPS (Throttle position sensor) letak sensornya di karburator
- Relay kipas radiator
- ECT (Engine Coolant Temperature) Letaknya di head silinder
- Kipas radiator
- Switch lampu rem (bagian depan pada tuas rem depan)
- Switch lampu rem (Bagian belakang pada tuas rem belakang)
- Relay sein atau flasher
- Klakson
- Holder sebelah kiri
- Switch klakson
- Switch lampu jauh/dekat
- Switch lampu sein
- Lampu belakang/rem
- Lampu sein belakang
- Lampu sein depan
- Lampu senja
- Lampu utama
- Bagian speedometer
- Indikator takaran bensin
- Sensor pelampung bahan bakar
- Switch gear bok atau transmisi
- Lampu speedometer
- Lampu indikator lampu jauh
- Lampu indikator lampu sein
- Lampu indikator gear Netral
- Lampu indikator gear 1
- Lampu indikator gear 2
- Lampu indikator gear 3
- Lampu indikator gear 4
- Lampu indikator cooland temperature
B. Keterangan kode warna :
- B : Black = Hitam
- Br : Brown = Coklat (tua)
- Ch : Chocolate = Coklat (muda)
- Dg : Drk green = Hijau tua
- G : Green = Hijau
- L : Blue = Biru
- O : Orange = Jingga
- Sb : Sky blue = Biru langit
- P : Pink = Merah muda
- R : Red = Merah
- W : White = Putih
- Y : Yellow = Kuning
- B/L : Black/Blue = Hitam/Biru
- Br/W : Brown/White = Coklat (tua)/Putih
- G/R : Green/Red = Hijau/Merah
- G/W : Green/White = Hijau/Putih
- G/Y : Green/Yellow = Hijau/Kuning
- L/B : Blue/Black = Biru/Hitam
- L/W : Blue/White = Biru/Putih
- R/W : Red/White = Merah/Putih
- W/Y : White/Yellow = Putih/Kuning
- Y/R : Yellow/Red = Kuning/Merah
- Y/W : Yellow/White = Kuning/Putih
Sekian dulu ya artikelnya, semoga artikel ini bisa membantu dan bermanfaan bagi kalian.
Jika ada salah kata dan tulisan saya mohon maaf.
Baca juga :